Acara ini merupakan program kerja Divisi Minat dan Bakat HIMA Keperawatan
STIKes Dharma Husada Bandung yang akan dilaksanakan pada tanggal 21, 28 Desember
2024, 11, 18 Januari 2025, dan 02 Februari 2025 pukul 07.00 sampai dengan selesai offline.
Kegiatan Mojang Jajaka ini mengambil tema “ Ngarojong rasa cinta pikeun budaya sunda
di lingkup mahasiswa keperawatan miwah pasanggiri Mojang Jajaka Keperawatan 2025 ”
sehingga diharapkan Mahasiswa/Mahasiswi Keperawatan bisa membangun karakter diri
sebagai Mahasiswa Keperawatan. Adapun bentuk-bentuk kegiatan Mojang Jajaka ini
sebagai berikut: dihari pertama, kegiatan Mojang jajaka ini akan dibuka oleh MC, tes tulis,
dilanjut Ice Breaking, lalu wawancara, kemudian tes Public Speaking diakhiri Sesi Foto.
Selanjutnya dihari kedua, Kegiatan ini akan dibuka oleh MC, pemberian materi Tapak Tilas
Mojang Jajaka Keperawatan, kemudian dilanjut materi Protokoler, selanjutnya ice breaking,
dilanjut materi Retorika Kepemimpinan, lalu materi Bahasa Tubuh dan Catwalk, dilanjut
dengan sesi foto dan penutupan. Dihari ketiga, kegiatan ini akan dibuka oleh MC, pemberian
materi Public Speaking, lalu materi Personal Branding,dilajut Ice Breaking setelah itu
beauty class dan Catwalk diakhiri dengan sesi poto dan Penutupan. Dihari ke empat kefiatan
ini akan dibuka oleh MC, dilanjut dengan Kegiatan Unjuk Kabisa, selanjutnya Ice Breaking,
dilanjut dengan Catwalk dan latihan Opening Dance, diakhiri dengan sesi Foto dan Penutup.
Dihari ke lima kegiatan ini akan dibuka oleh MC, lalu Laporan Ketua Pelaksana, lalu
Sambutan – sambutan, kemudian penampilan Mojang Jajaka 2025 dan 2024, lalu catwalk
Mojang Jajaka 2025, dilanjut Q&A ke 1, dilanjut pengumuman 4 besar, dilanjut Ishoma,
dilanjut penampilan panitia dan penampilan , dilanjut Q&A ke-2, lalu last catwalk Mojang
Jajaka 2024, kemudian Last Speech PINILIH 24, dilanjut Pembagian selempang, kemudian
Penobatan 4 besar, dan dilanjut Penutupan serta Evaluasi panitia.
0822-9503-8100
24/7 Customer Support
Senin - Jumat: 08:00-15:00
Jam Pelayanan
